Sabtu, Mei 30, 2009

MODAL TANTANG PERSITA

Arema Gunduli Perseru
koncomacan - MALANG, Arema punya modal positif untuk menjamu Persita 6 Juni nanti. Bekal itu berupa kemenangan menyakinkan 4-0 dalam laga uji coba menghadapi tim divisi satu asal Papua, Perseru Serui, di lapangan Agrokusuma, Batu, kemarin.
Empat gol Arema tercipta pada babak pertama. Gol pembuka diciptakan Arif Suyono menit ke-3. Gol berikutnya dilesakkan Patricio "Pato" Morales menit ke-9, Dendi Santoso menit ke-23, dan Buston Browne menit ke-34.
Tactician Arema Gusnul Yakin merasa cukup puas dengan kemenangan tersebut. Meski demikian, dia menilai kualitas permainan anak asuhnya belum maksimal. Gusnul menganggap para pemainnya masih sering kehilangan bola dan ada kesan meremehkan lawan. Terlebih pada babak kedua. Itu terjadi karena kemungkinan pemain Arema menilai pertandingan tersebut hanya uji coba.
Sikap meremehkan tersebut tidak boleh terjadi ketika tim juara copa dua kali tersebut menghadapi Persita di Stadion Kanjuruhan. Suroso dan kawan-kawan harus tampil ngotot untuk bisa meraih kemenangan. Raihan tiga angka bisa mendongkrak posisi Arema ke papan tengah. "Intinya, koordinasi dan komunikasi antarlini masih perlu ditingkatkan menjelang lawan Persita," ucap Gusnul usai pertandingan.
Dalam pertandingan kemarin, Gusnul memainkan dua penggawa yang sebelumnya mengalami cedera sehingga tidak bisa tampil di kandang PSIS Semarang dan Pelita Jaya. Yakni Pato dan Erik Setiawan. Keduanya bermain cukup bagus dan tidak ada kendala dengan cederanya. "Pato dan Erik bisa tampil lawan Persita," ucap Gusnul.


0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda

KLASEMEN LIGA SUPER 2009-2010
Klub M M S K SG Nilai
PERSIBA 8 4 2 2 13-7 14
AREMA 6 4 2 0 6-1 14
PERSIWA 7 4 1 2 18-10 13
PERSELA 5 4 1 0 5-1 13
PSPS 8 3 3 2 9-8 12
PERSIJAP 5 3 2 0 6-1 11
PERSISAM 8 3 2 3 7-9 11
PERSIPURA 7 1 4 1 9-8 10
PERSEBAYA 7 4 1 2 18-18 10
PERSEMA 6 3 1 2 8-8 10
SRIWIJAYA 6 3 1 2 9-12 10
PERSIK 7 1 5 1 8-6 8
PSM 8 2 2 4 7-13 8
PERSIJA 6 2 1 3 8-9 7
BONTANG FC 8 1 3 4 9-10 6
PERSIB 6 2 0 4 5-8 6
PELITA 7 0 2 5 4-11 2
PERSITARA 7 0 1 6 4-13 1
TOP SKOR LIGA SUPER 2009-2010
Jumlah Gol Nama Pemain
6 DZUMANO HERAMAN EPANDI(PSPS)ANDI ODANG (PERSEBAYA)
4 MARTIN ZADA(PERSELA)SAKTIWAN SINAGA(PERSIK)
3 ALDO BARETTO(BONTANG)Noor Hadi(Persijap)
2 Boaz Salossa(Persipura)
7 Bambang Pamungkas(Persija)
JADWAL PUTARAN PERTAMA LSI 2009-2010
Tanggal Pertandingan Skor
14/10/09 Persik vs Persisam 0-0
17/10/09 Persik vs Bontang Fc 2-2
21/10/09 Pelita vs Persik 1-1
23/12/09 Persitara vs Persik 0-0
22/11/09 Persik vs Persiwa 3-0
25/11/09 Persik vs Persipura 2-2
29/11/09 PSPS vs Persik 1-0
02/12/09 Persija vs Persik 0-0
13/12/09 Persik vs Persiba 0-0
16/12/09 Persik vs PSM 0-0
19/12/09 Persebaya vs Persik 0-0
02/01/09 Persijap vs Persik 0-0
10/01/09 Persela vs Persik 0-0
17/01/09 Persik vs Persema 0-0
20/01/09 Persik vs Arema 0-0
23/01/09 Sriwijaya vs Persik 0-0
26/01/09 Persib vs Persik 0-0
JADWAL PUTARAN KEDUA LSI 2009-2010
Tanggal Pertandingan Skor
07/02/09 Persik vs Sriwijaya 0-0
13/02/09 Persik vs Persib 0-0
17/02/09 Arema vs Persik 0-0
21/02/09 Persema vs Persik 0-0
27/02/09 Persik vs Persijap 0-0
03/03/09 Persik vs Persela 0-0
06/03/09 Persik vs Persebaya 0-0
17/03/09 PSM vs Persik 0-0
20/03/09 Persiba vs Persik 0-0
03/04/09 Persik vs PSPS 0-0
10/04/09 Persik vs Persija 0-0
18/04/09 Persipura vs Persik 0-0
22/04/09 Persiwa vs Persik 0-0
15/05/09 Persik vs Pelita 0-0
22/05/09 Persik vs Persitara 0-0
27/05/09 Persisam vs Persik 0-0
30/05/09 Bontang vs Persik 0-0