Selasa, Oktober 27, 2009

AJI: AREMA TERAPKAN NEGATIVE FOOTBALL

Selasa, 27 Oktober 2009
koncomacan - Pelatih Persisam Samarinda ini menyatakan tim besutannya sudah tampil lebih baik.
Persisam Samarinda - gagal memetik kemenangan ketika menjamu Arema Malang di Stadion Palarang. Pelatih Aji Santoso mengungkapkan, ketidakberhasilan memetik angka penuh di hadapan publik sendiri disebabkan Arema menerapkan permainan negative football.
Menurut Aji, dalam pertandingan itu, para pemain sudah tampil jauh lebih baik dibandingkan di laga sebelumnya. Hanya saja, pemain susah untuk menembus jantung pertahanan tim Singo Edan, karena hampir seluruh pemain lawan berada di barisan belakang.
“Memang sah-sah saja tim menerapkan startegi itu [negative football]. Strategi ini yang membuat pemain kami frustasi, karena berkali-kali peluang selalu bisa dimentahkan pemain Arema yang hampir semuanya turun membantu pertahanan,” ungkap Aji.
Selain itu, kekalahan tim Elang Borneo ini tak lepas dari faktor ketidakberuntungan, serta kekurangan penyerang bernaluri tajam. Zaenal Arif tidak mampu tampil optimal, meskipun Ronald Fagundez bermain atraktif.
PERSISAM DATANGKAN PEMAIN THAILAND
Selasa, 27 Oktober 2009
Klub promosi Liga Super Indonesia, Persisam Samarinda mendatangkan pemain asing Asia dari Thailand, Pipat Tonkaya seharga Rp. 1,2 miliar.
Pemain yang beroperasi sebagai penyerang itu baru akan tiba di Samarinda minggu depan. Rencananya, ia akan diduetkan dengan striker lokal Zaenal Arief yang sebelumnya tak terlalu padu bila dipasangkan dengan Agung Suprayogi.
"Dalam dua kali laga, kita selalu mengandalkan Zaenal Arif di lini depan, dan ternyata hasilnya juga kurang maksimal. Hal ini karena Zainal tidak punya tandem yang cocok dalam melakukan penyerangan. Saya harap Pipat bisa menjadi inspirator terjadinya gol dan kemenangan untuk Persisam," kata pelatih Persisam, Aji Santoso.
Pipat sendiri baru diberikan uang muka kontrak sebesar Rp. 410 juta dan sisanya baru dibayar belakangan. Hal ini dilakukan manajemen tim berjuluk "Elang Borneo" itu lantaran masih melihat kondisi keuangan terbaru.
Hingga kini, mereka juga sudah memulangkan dua striker asing yakni Mattew Mayora dari Australia dan Baek So Yuun dari Korea Selatan yang sebelumnya ikut seleksi.

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda

KLASEMEN LIGA SUPER 2009-2010
Klub M M S K SG Nilai
PERSIBA 8 4 2 2 13-7 14
AREMA 6 4 2 0 6-1 14
PERSIWA 7 4 1 2 18-10 13
PERSELA 5 4 1 0 5-1 13
PSPS 8 3 3 2 9-8 12
PERSIJAP 5 3 2 0 6-1 11
PERSISAM 8 3 2 3 7-9 11
PERSIPURA 7 1 4 1 9-8 10
PERSEBAYA 7 4 1 2 18-18 10
PERSEMA 6 3 1 2 8-8 10
SRIWIJAYA 6 3 1 2 9-12 10
PERSIK 7 1 5 1 8-6 8
PSM 8 2 2 4 7-13 8
PERSIJA 6 2 1 3 8-9 7
BONTANG FC 8 1 3 4 9-10 6
PERSIB 6 2 0 4 5-8 6
PELITA 7 0 2 5 4-11 2
PERSITARA 7 0 1 6 4-13 1
TOP SKOR LIGA SUPER 2009-2010
Jumlah Gol Nama Pemain
6 DZUMANO HERAMAN EPANDI(PSPS)ANDI ODANG (PERSEBAYA)
4 MARTIN ZADA(PERSELA)SAKTIWAN SINAGA(PERSIK)
3 ALDO BARETTO(BONTANG)Noor Hadi(Persijap)
2 Boaz Salossa(Persipura)
7 Bambang Pamungkas(Persija)
JADWAL PUTARAN PERTAMA LSI 2009-2010
Tanggal Pertandingan Skor
14/10/09 Persik vs Persisam 0-0
17/10/09 Persik vs Bontang Fc 2-2
21/10/09 Pelita vs Persik 1-1
23/12/09 Persitara vs Persik 0-0
22/11/09 Persik vs Persiwa 3-0
25/11/09 Persik vs Persipura 2-2
29/11/09 PSPS vs Persik 1-0
02/12/09 Persija vs Persik 0-0
13/12/09 Persik vs Persiba 0-0
16/12/09 Persik vs PSM 0-0
19/12/09 Persebaya vs Persik 0-0
02/01/09 Persijap vs Persik 0-0
10/01/09 Persela vs Persik 0-0
17/01/09 Persik vs Persema 0-0
20/01/09 Persik vs Arema 0-0
23/01/09 Sriwijaya vs Persik 0-0
26/01/09 Persib vs Persik 0-0
JADWAL PUTARAN KEDUA LSI 2009-2010
Tanggal Pertandingan Skor
07/02/09 Persik vs Sriwijaya 0-0
13/02/09 Persik vs Persib 0-0
17/02/09 Arema vs Persik 0-0
21/02/09 Persema vs Persik 0-0
27/02/09 Persik vs Persijap 0-0
03/03/09 Persik vs Persela 0-0
06/03/09 Persik vs Persebaya 0-0
17/03/09 PSM vs Persik 0-0
20/03/09 Persiba vs Persik 0-0
03/04/09 Persik vs PSPS 0-0
10/04/09 Persik vs Persija 0-0
18/04/09 Persipura vs Persik 0-0
22/04/09 Persiwa vs Persik 0-0
15/05/09 Persik vs Pelita 0-0
22/05/09 Persik vs Persitara 0-0
27/05/09 Persisam vs Persik 0-0
30/05/09 Bontang vs Persik 0-0