Kamis, Juli 30, 2009

EKS PERSELA LAMAR PERSELA

koncomacan - Mantan pemain Persela Lamongan Agustiar Batubara kemarin melamar Persema. Pemain yang akrab disapa Ucok itu langsung menghubungi Subangkit dan menawarkan diri untuk bisa bergabung dengan Persema musim ini.
Ucok tampaknya tahu bahwa Persema masih membutuhkan tambahan pemain sehingga berani melamar Persema. Tetapi, lamaran Ucok bisa dikatakan terlambat. Pasalnya, saat ini Subangkit hanya membutuhkan tambahan satu pemain lokal di posisi striker. Sedangkan Ucok berposisi defender. "Tadi pagi (kemarin) saya dihubungi Ucok. Dia ingin bergabung dengan Persema," kata Subangkit usai latihan futsal di Puncak Tidar.
Karena posisi Ucok yang tidak sesuai dengan kebutuhan tim, Subangkit langsung menolak. "Saya akui Ucok pemain bagus. Tetapi posisinya tidak tepat. Kami belum membutuhkan tenganya untuk saat ini," ujar pelatih asal Pandaan, Pasuruan, itu.
Selain Ucok, Subangkit mengaku dirinya terus kebanjiran lamaran. Namun, pemain yang melamar posisinya tidak sesuai dengan kebutuhan. Subangkit menyebut nama Rahmad Afandi yang musim lalu bermain di PSMS.
Kebutuhan striker lokal, bagi Subangkit, cukup mendesak. Namun, dia akan berhati-hati untuk merekrutnya alias tak mau tergesa-gesa karena ingin yang punya kemampuan. Bahkan, kalau perlu, striker lokal harus menjalani seleksi dulu..
Di skuad Persema sekarang, Subangkit juga terus memoles kemampuan dua penyerang muda: Harmoko dan Jaya Teguh Angga. Penampilan keduanya pada musim lalu dinilai masih labil. Kadang bermain bagus, terkadang juga buruk. (red/agus ef)


0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda

KLASEMEN LIGA SUPER 2009-2010
Klub M M S K SG Nilai
PERSIBA 8 4 2 2 13-7 14
AREMA 6 4 2 0 6-1 14
PERSIWA 7 4 1 2 18-10 13
PERSELA 5 4 1 0 5-1 13
PSPS 8 3 3 2 9-8 12
PERSIJAP 5 3 2 0 6-1 11
PERSISAM 8 3 2 3 7-9 11
PERSIPURA 7 1 4 1 9-8 10
PERSEBAYA 7 4 1 2 18-18 10
PERSEMA 6 3 1 2 8-8 10
SRIWIJAYA 6 3 1 2 9-12 10
PERSIK 7 1 5 1 8-6 8
PSM 8 2 2 4 7-13 8
PERSIJA 6 2 1 3 8-9 7
BONTANG FC 8 1 3 4 9-10 6
PERSIB 6 2 0 4 5-8 6
PELITA 7 0 2 5 4-11 2
PERSITARA 7 0 1 6 4-13 1
TOP SKOR LIGA SUPER 2009-2010
Jumlah Gol Nama Pemain
6 DZUMANO HERAMAN EPANDI(PSPS)ANDI ODANG (PERSEBAYA)
4 MARTIN ZADA(PERSELA)SAKTIWAN SINAGA(PERSIK)
3 ALDO BARETTO(BONTANG)Noor Hadi(Persijap)
2 Boaz Salossa(Persipura)
7 Bambang Pamungkas(Persija)
JADWAL PUTARAN PERTAMA LSI 2009-2010
Tanggal Pertandingan Skor
14/10/09 Persik vs Persisam 0-0
17/10/09 Persik vs Bontang Fc 2-2
21/10/09 Pelita vs Persik 1-1
23/12/09 Persitara vs Persik 0-0
22/11/09 Persik vs Persiwa 3-0
25/11/09 Persik vs Persipura 2-2
29/11/09 PSPS vs Persik 1-0
02/12/09 Persija vs Persik 0-0
13/12/09 Persik vs Persiba 0-0
16/12/09 Persik vs PSM 0-0
19/12/09 Persebaya vs Persik 0-0
02/01/09 Persijap vs Persik 0-0
10/01/09 Persela vs Persik 0-0
17/01/09 Persik vs Persema 0-0
20/01/09 Persik vs Arema 0-0
23/01/09 Sriwijaya vs Persik 0-0
26/01/09 Persib vs Persik 0-0
JADWAL PUTARAN KEDUA LSI 2009-2010
Tanggal Pertandingan Skor
07/02/09 Persik vs Sriwijaya 0-0
13/02/09 Persik vs Persib 0-0
17/02/09 Arema vs Persik 0-0
21/02/09 Persema vs Persik 0-0
27/02/09 Persik vs Persijap 0-0
03/03/09 Persik vs Persela 0-0
06/03/09 Persik vs Persebaya 0-0
17/03/09 PSM vs Persik 0-0
20/03/09 Persiba vs Persik 0-0
03/04/09 Persik vs PSPS 0-0
10/04/09 Persik vs Persija 0-0
18/04/09 Persipura vs Persik 0-0
22/04/09 Persiwa vs Persik 0-0
15/05/09 Persik vs Pelita 0-0
22/05/09 Persik vs Persitara 0-0
27/05/09 Persisam vs Persik 0-0
30/05/09 Bontang vs Persik 0-0